Sunday, May 9, 2010

JakDrift Pt.2

Nah, sekarang untuk bagian ke dua dari event JakDrift ini dimulai dengan tendem battle. Namun sebelum tandem battle best 16 dimulai, ada babak baru yang disebut consolation (Noun comfort received by someone after a loss or disappointment Source: Oxford English Dictionary). Terjemahannya benar-benar menyakitkan yah?

Fenno, qualified dengan urutan 17. Which means dia harus masuk dalam babak ini. Yang agak anehnya, event sebelumnya dia adalah pemenang di babak ini. Buat gue personally, run dia waktu latihan amat sangat bagus. But, that's what we call drifting. We will never know.

Johan Fajito baru saja bergabung dengan DriftInc ngga lama sebelum event berlangsung. Turun dengan 2 nomer bersama Ucok, mobil yang berbasis Nissan Cefiro ini gue sama sekali ngga sempet liat bagaimana performancenya di trek. Sorry bgt Jo, tapi orang kantor telepon waktu itu karena ada sedikit masalah, jadi gue harus menjauh sedikit dari keramaian untuk full concentrate. Again Sorry. =(

Lucky Reza (Pronounced all day long as Laki Reza seemed to have so much fun yaa...



Sebelum best 16 dimulai, semua fotografer tampak bersiap-siap, termasuk fotografer handal Chandra Darmawan aka Chongky (add fb-nya kalo ngga percaya). Tiba-tiba Rocky aka Coky Sruntulan (add aja juga kalo mau) iseng mau ngerjain Chongky. Dan inilah bagaimana kejadian itu terekam. Ohiya, dan ini juga jadi bukti bahwa Chongky motret tidak dengan camera super hightech canggih seperti yang orang kira. Nice fellas and very friendly.

Ok, Lets do the run shall we.

Ok, Rio memang berani dan punya nyali berlebih, tapi Hermawan, he got style.

Battle Demas dan Rizal hampir mirip Daud lawan Goliath. M3 punya angle yang lebih besar, entry speed lebih tinggi dan drifter dengan handling yang sangat stabil.



Gue belom pernah liat orang yang berkembang secepat Laki Reza. Kurang dari 6 bulan dia bisa sedeket itu sama tembok. Walau harus menyerah setelah OMT, Laki kelihatan begitu menikmati event kali ini.

Nah, pasti inilah pertanyaan dari penonton yang terbesar selama event berlangsung. Bagaimana seorang pembalap rally nasional bisa kalah? Lihat baik-baik. Mimo spun out. Lalu Rifat terlihat dengan sengaja dan tanpa alasan apapun menurunkan speed dan berjalan lurus. Why is that? bagaimana Judges mau nilai.

Next run, straighten....

And Mimo still held the bigger angle at this run.. Ok people, better get your facts clear firts, then you can criticizes. Gue ambil gambar ini dari Judged Stand. Jadi inilah yang Judges liat. Sorry for your disappointment.

Nex battle, same thing happened. Dean beats National Racer Fitra Erie. See that, straighten thing again?

And again straighten... with steering wheel not at locking position. Dean wins.

The best battle on that day. Period.

Cefiro vs Cefiro. Anjasara run was far batter dan more agresif. That's for sure. Sorry Mimo...

Well to sum up, you guys know who the winner is. Right? Cuz I dont. After i asked around, I dont event have the picture of the car.I think I had but somehow because the final held at night time I can't do my thing properly.

Need more practice and so does Drifters i guess. So lets Practice and see you guys at next JakDrift event in Bandung called BanDrrr....

Never mind.... =))

8 comments:

  1. woi gw ga adaa! hahaha

    ga ada yg motret pas gw nyeret tembok sih yah hmmm...

    -caesar

    ReplyDelete
  2. yahahahha.. sorry... ntar yak next time...

    ReplyDelete
  3. moto malemnya pake paan tuh bos

    ReplyDelete
  4. pake kamera donk.. masa pake hp..?

    ReplyDelete
  5. seruuuu!!!!

    still collecting money for FR! wish me luck!

    ReplyDelete
  6. gile bener2 top foto lo fat.. nice shoot abisss...

    -ucok-

    ReplyDelete